1.SPECTACLED CORMORANT
Spectacled Cormorant (Phalacrocorax perspicillatus) adalah
spesies burung laut yg telah lama punah dan berasal dari
keluarga burung cormorant. Burung ini tadinya mendiami
wilayah kepulauan Bering, dan pertama kali ditemukan oleh
Georg Steller pada tahun 1741.
Dengan berat tubuh sekitar 12 – 14 pound, burung ini menjadi bahan makanan yg cukup untuk memenuhi rasa lapar tiga orang dewasa.
2.CASPIAN TIGER
Harimau Persia (Panthera tigris virgata), adalah harimau yg dulunya umum ditemukan di daerah Iran,
Irak, Afghan, Turki, Mongolia, Kazakhstan, dll.
Harimau ini dinyatakan punah pada tahun 1950 akibat perburuan manusia.
3.QUAGGA
Quagga yang menyerupai zebra dan pernah ditemukan dalam jumlah besar di Afrika Selatan. Quagga
dapat dibedakan dari zebra lain dengan memiliki tanda pada bagian depan tubuh. Quagga merupakan campuran dari kuda dan zebra. Nama Quagga berasal dari kata Khoikhoi untuk zebra. Quagga punah
akibat perburuan oleh manusia yang berusaha mendapat daging dan kulitnya.
Dinyatakan punah pada tahun 1883.
———
4.TASMANIA TIGER
Harimau Tasmania (Thylacinus cynocephalus) adalah binatang yang kebanyakan diketahui sebagai marsupial karnivora pada masa modern. Binatang ini berasal dari Australia dan Papua dan dinyatakan punah pada abad ke-20. Binatang ini disebut sebagai harimau Tasmania karena punggungnya yang bercorak belang, namun ada juga yang menyebutnya serigala Tasmania.
Sumber : http://ilmiyawan.wordpress.com/2008/08/14/hewan-hewan-yang-pernah-ada-di-bumi-they-are-amazing/
0 komentar:
Posting Komentar